PT.Brother International Sales Indonesia, salah satu perusahaan perangkat IT terkemuka yang menjual produk-produk seperti printer, printer label, scanner, dan mesin jahit, pada tanggal 8 hingga 10 Maret 2017 melakukan acara Media Gathering yang berlokasi di Hotel 101; Daerah Istimewa Jogjakarta.
Brother Cultural Amazing Race with Media and Blogger - Acara ini merupakan sebuah bentuk penghargaan kepada rekan-rekan media yang telah menjadi bagian penting dari perkembangan PT.Brother International Sales Indonesia sejak tahun 2008. Pada momen ini juga Brother Indonesia ingin menumbuhkan kemitraan yang baik dengan rekan rekan media dan juga rekan rekan blogger.
Konsep yang diangkat dari acara ini adalah Cultural Amazing Race - dimana dalam acara ini rekan-rekan media dan blogger dibagi dalam 5 kelompok dan diajak untuk bermain games yang terbagi dalam beberapa pos.
Setiap pos memiliki tantangan tersendiri dan pada setiap tantangan melibatkan produk brother yang berbeda-beda. Sehingga setiap peserta dapat melihat dan merasakan langsung bagaimana rasanya menggunakan printer; printer label; scanner; dan mesin jahit dari Brother.
Tidak hanya mendapatkan pengetahuan bagaimana menggunakan produk-produk Brother para peserta juga diajak untuk mengenal lebih dalam mengenai budaya kota Jogja dan pergi ke tempat-tempat wisata di kota Jogja.
Setelah hari Amazing race berlalu, pada hari berikutnya rekan rekan media dan blogger kembali mengikuti rangkaian acara. Acara berikutnya adalah presentasi tentang highlight marketing activities yang telah dilakukan tim marketing dari PT. Brother International Sales Indonesia.
Selain acara presentasi, rekan-rekan media dan blogger jg dapat mengajukan pertanyaan pada sesi tanya jawab sehingga mereka mendapatkan informasi yang mereka inginkan. Pada momen ini Brother Indonesia juga ingin mengucapkan terima kasih kepada rekan-rekan media dan blogger yang telah memberikan kontribusi yang baik terhadap kemajuan Brother Indonesia.
Selain mengucapkan terima kasih, Brother Indonesia juga ingin memberikan apresiasi kepada media yang paling berkontribusi dalam kemajuan PT Brother International Sales Indonesia dalam bentuk award Brother Media of The Year.
Setelah mengumumkan Brother Media of the Year, kita mencapai puncak acara yang telah di tunggu-tunggu oleh para peserta yaitu pengumuman pemenang Amazing Race.
Setelah acara ini selesai para peserta diajak untuk menikmati makan siang tradisional khas Jogja di Gudeg ibu Yu Djum dan membeli cinderamata khas Jogja di pusat oleh-oleh.
Selesailah seluruh rangkaian acara dari Brother Cultural Amazing dan para peserta menuju Bandara Adi Sutjipto dan terbang kembali ke kota Jakarta.
Media Gathering yang berlokasi di Hotel 101; Daerah Istimewa Jogjakarta. |
Konsep yang diangkat dari acara ini adalah Cultural Amazing Race - dimana dalam acara ini rekan-rekan media dan blogger dibagi dalam 5 kelompok dan diajak untuk bermain games yang terbagi dalam beberapa pos.
5 kelompok dan diajak untuk bermain games yang terbagi dalam beberapa pos. |
Tidak hanya mendapatkan pengetahuan bagaimana menggunakan produk-produk Brother para peserta juga diajak untuk mengenal lebih dalam mengenai budaya kota Jogja dan pergi ke tempat-tempat wisata di kota Jogja.
Brother Cultural Amazing Race with Media and Blogger
Pada malam harinya para peserta berkumpul dan bersama-sama menikmati makan malam dan menyaksikan acara Raminten cabaret show.Setelah hari Amazing race berlalu, pada hari berikutnya rekan rekan media dan blogger kembali mengikuti rangkaian acara. Acara berikutnya adalah presentasi tentang highlight marketing activities yang telah dilakukan tim marketing dari PT. Brother International Sales Indonesia.
Andre Chouw (kanan) - perwakilan Brother Indonesia membahas highlight marketing activities |
Selain mengucapkan terima kasih, Brother Indonesia juga ingin memberikan apresiasi kepada media yang paling berkontribusi dalam kemajuan PT Brother International Sales Indonesia dalam bentuk award Brother Media of The Year.
Setelah mengumumkan Brother Media of the Year, kita mencapai puncak acara yang telah di tunggu-tunggu oleh para peserta yaitu pengumuman pemenang Amazing Race.
Setelah acara ini selesai para peserta diajak untuk menikmati makan siang tradisional khas Jogja di Gudeg ibu Yu Djum dan membeli cinderamata khas Jogja di pusat oleh-oleh.
Selesailah seluruh rangkaian acara dari Brother Cultural Amazing dan para peserta menuju Bandara Adi Sutjipto dan terbang kembali ke kota Jakarta.
Mengenai PT. Brother International Sales Indonesia
Selama lebih dari seratus tahun, Brother telah dikenal dengan inovasi produk dan kepuasan pelanggan yang tinggi. PT. Brother International Sales Indonesia (Brother Indonesia) merupakan perwakilan dari Brother untuk wilayah Indonesia.
Didirikan pada 23 September 2008, Brother Indonesia sepenuhnya terintegrasi dengan penjualan, pemasaran dan layanan pelanggan. Dengan komitmen yang kuat, Brother Indonesia akan selalu menempatkan pelanggan pada prioritas utama sesuai dengan motto-nya, “at your side”.
Comments
Post a Comment